Ok Google Dimana Saya Sekarang - Cara Mengaktifkan Ok Google - Dikpedia

Sobat pernah tidak bepergian jauh namun di suatu perjalanan mengalami kebingungan atau salah jalan dan tidak tau arah sama sekali. Sekarang tidak usah bingung sebab dengan cara mengaktifkan ok google semua pertanyaan tentang anda tersesat akan segera menemukan arah jalan pulang. Jaman sekarang adalah jaman yang sudah canggih dan semua akan bisa kita lakukan melalui internet seperti dengan satu kalimat oke google dimana saya sekarang ? maka dengan waktu yang sangat singkat sobat akan mengetahui peta lokasi saya atau kita.

Selain tampilkan lokasi saya sekarang google juga pusat informasi semua yang anda cari, seperti yang akan kita bahas kali ini tentang lokasi gps, alamat rumah dll. Dengan layanan oke google sekarang saya ada dimana sobat tidak usah mengetik kan kata kunci dengan sekali ucap maka akan langsung muncul dengan seketika.

Baik langsung saja kita akan bahas oke google aplikasi tentang Cara Mengaktifkan Ok Google yang sangat membantu sobat bila sewaktu waktu tersesat. Langsung saja simak cara Oke Google Dimana Saya Sekarang nya di bawah ini.

Ok Google Dimana Saya Sekarang - Cara Mengaktifkan Ok Google 

1. Yang sobat siakan pastinya smartphone kalian yang tersambung dengan koneksi internet

2. Buka aplikasi google indonesia atau kalau belum punya google app langsung saja download di playstore dengan kata kunci "Google"

3. Setelah sobat selesai mendownload, cara aktifkan ok google langsung saja masuk menggunakan akun google anda, jika sobat belum mempunyai aku atau email dari google ikuti dulu langkah langkah Cara Daftar Email Gmail Lewat Pc atau Hp Android

4. Setelah sobat membuka aplikasi dan masuk dengan alamat email gmail anda, maka akan muncul tampilan sebagai berikut


5. Klik tombol yang saya beri tanda panah seperti di atas, dan cari Setelan - Suara - Deteksi "Ok Google - klik dan aktifkan semua panel yang ada seperti "Dari aplikasi google" "Saat mengemudi"

Dan akhirnya sobat telah berhasil mengaktifkan layanan oke google , sobat bisa menggunakan layanan ini untuk mencari apapun seperti yang kita bahas di artikel ini tentang oke google dimana saya sekarang maka langsung akan muncul peta dimana saya tinggal, posisi sekarang, lokasi rumah saya dan masih banyak lagi.

Bagaimana sobat sangat mudah bukan menggunakan layanan oke google ini. yaitu dengan mudah mengucap ok google dimana saya sekarang maka google indonesia akan langsung memberitahukan lokasi dimana saat itu kita berada. Semoga artikel kali ini bermanfaat bagi kita semua. Amin, Baca Juga :

0 Response to "Ok Google Dimana Saya Sekarang - Cara Mengaktifkan Ok Google - Dikpedia"

Post a Comment

Contact Me| Privacy Policy| Disclaimer| Sitemap